Teknoogi.com; Situs Gaya Hidup Modern Seputar Teknologi

Teknoogi

Jaman sekarang siapa sih yang tidak menjadi pengguna gadget. Hampir semua orang dari semua kalangan kini sudah terbiasa menggunakna gadget dalam kehidupan sehari-harinya. Pada dasarnya teknologi dicipatakn untuk mempermudah kehidupan manusia. Seperti halnya gadget juga diciptakan untuk membantu memudahkan kegiatan sehari-hari manusia, salah satunya adalah komunikasi. Dengan gadget kita bisa berkomunikasi dengan orang di berbeda … Read more

Tidak Ada Siswa yang Bodoh; Hanya …

Tidak Ada Siswa yang Bodoh; Hanya …

Termangu membaca sebuah status di Facebook mengenai parodi pendidikan di Indonesia. Singkatnya, di dalam gambar tersebut ada berbagai jenis hewan-hewan. Seekor monyet duduk di kursi sambil menjelaskan kepada kawan-kawan dihadapannya. Diantaranya ada kerbau, monyet,  buaya, kancil, monyet, siput dan ada juga burung emprit. Seekor monyet bilang; “Kalian harus memanjat pohon tersebut sampai atas. Siapa yang … Read more

Pena yang Tak Bertahta

Pena yang Tak Bertahta

Puisi adalah untaian kata indah yang dirangkai menjadi kalimat penuh makna. Keindahan katanya mampu membius jiwa bagi yang membacanya. Beragam puisi bisa kita temui saat ini, buku-buku tentang sajak mengajarkan kita tentang kedalaman makna. Pena yang tak bertahta salah satunya, untaian kata yang dirangkai indah menjadikannya begitu mempesona. Pena yang tak bertahta menjadi salah satu … Read more

Pengen Kuliah ke Luar Negeri namun TERHALANG TOEFL dan IELTS? Simak Trik Ampuh Ini!

Beasiswa Tanpa TOEFL dan IELTS

  Pada abad ke-21 ini, dunia sudah berubah sama sekali; teknologi dan informasi berseliweran setiap hari dengan pembaharuan setiap detiknya, bahkan kita bisa mengaksesnya kapan pun kita mau. Berkembangnya teknologi dan informasi yang pesat ini, berkembang pula sistem informasi tentang apapun secara pesat, termasuk informasi tentang belajar ke luar negeri tanpa menggunakan prasyarat tes bahasa … Read more

Beasiswa Serbia; Kuliah di Tempat Lahirnya Peradaban Pertama Eropa

Study in Serbia; Beasiswa Kuliah di Tempat Peradaban Pertama Eropa

Pada tahun 2012, saya mendapat kabar gembira karena mendapat notifikasi memperoleh beasiswa pemerintah Serbia di bawah tajuk program “World in Serbia”. Penerima beasiswa Serbia tahun 2012 tidak hanya saya tapi juga 2 orang teman yang lain, yaitu: Sabriana Jayaputri dan Willyam Noveri. Saya mendaftar beasiswa pemerintah Serbia karena keinginan kuat saya dalam menuntut ilmu sangat … Read more

9 Lembaga Kursus Bahasa Arab Tertua di PARE Kampung Inggris 0821-3379-1945

Bahasa Arab di Kampung Inggris Pare

Bila kesempatan yang lalu saya membahas mengenai 11 Lembaga Kursus Bahasa Inggris di Pare, tak ada salahnya saya juga akan mengulas sedikit wawasan mengenai 7 lembaga kursus Bahasa Arab di Pare Kampung Inggris. Sebelum Ada membaca artikel ini, ada baiknya pula Anda membaca Manfaat Belajar Bahasa Arab agar Anda tahu betapa besarnya peranan Bahasa Arab; … Read more

Apa Itu Skripsi? Mengapa Sampai-sampai Skripsi Dilan Tak Kunjung Selesai?

Skripsi Dilan

APA ITU SKRIPSI? — Tak ada habisnya bila berbicara tentang yang satu ini. Selain asyik, juga terkadang membuat berisik. Berisik bukan karena suaranya, namun karena kesulitannya yang bisa menghabiskan waktu relatif lama. Cukup banyak mahasiswa yang bisa menyelesaikan skripsinya dengan lancar, namun juga ada beberapa yang sampai saat ini masih berjuang. Contohnya saja Dilan, dia … Read more

10 Universitas Terbaik di Italia; Menggali Jejak Sejarah Universitas Tertua di Dunia

Universitas Terbaik di Italia

UNIVERSITAS TERBAIK DI ITALIA — Siapa yang tidak kenal Italia? Pusat peradaban Eropa di abad pertengahan ini sangat menentukan perannya baik di bidang keagamaan, sosial, politik dan sebagainya. Tak kurang-kurang banyak ilmuwan maupun para “jenius” lahir di negeri ini. Galileo Galilei, Leonardo da Vinci, Michelangelo sampai Guglielmo Marconi merupakan bukti nyata negeri ini punya kontribusi … Read more

25 Prospek Kerja Agribisnis 5 Tahun Kedepan, Cermati!

Jurusan Agribisnis Terbaik

“Bagaimana masyarakat di seluruh dunia mengenal adanya biskuit, es krim, susu, keju, permen, dan banyak jenis makanan lainnya? Bagaimana cara mereka mendapatkannya setiap hari, sedangkan barang yang mereka butuhkan ternyata barang hasil import?” Itu semua berkat kekuatan strategi supply chain management and logistics yang diterapkan pada industri agrobisnis di dunia. Strategi manajemen ini mengidentifikasi masalah, … Read more

10 Hal Paling Mengesankan Ketika Traveling ke Gunung Bromo Indonesia

Mount Bromo and Batok

Bagi kami pemuda Muslim, melakukan perjalanan bukan hanya sebuah perjalanan. Lebih dari itu, kami niatkan untuk belajar mengenal kekuasaan Allah dari Alam. Karena niat inilah hati kami menjadi tenang sehingga apapun kesulitan selama perjalanan dapat teratasi dengan tenang. Tenang karena semua diniatkan untuk pembuat kehendak; Allah SWT. 10 Hal Paling Mengesankan Ketika Traveling ke Gunung … Read more